Profil Usaha
15.18 Diposting oleh College student
CBR (Cipta Bakti Rental) adalah sebuah usaha yang bergerak dalam bidang Jasa dan Penjualan.
Jenis Usaha :
- Pengadaan atau Penjualan ATK (Alat Tulis Kantor) dan Buku-Buku.
- Rental Komik (Anak-Anak, Remaja & Dewasa), Buku-Buku Islami dan Novel.
- Rental / Penyewaan Laptop, LCD Proyektor plus Screen (Layar), Handy Cam.
- MD (Master Dealer) Pulsa Elektri, Menerima Pendaftaran Dealer dan Agen Pulsa Elektrik.
- Photo Kilat Digital Printing.
- Service Komputer
0 komentar:
Posting Komentar